SELAMAT DATANG DI BLOG SAYA

smoga dapat menjadi inspirasi dan pemacu semangat dalam perkuliahan
Terima Kasih

Mengenai Saya

Foto saya
Seorang mahasiswa yang sedang menjalani aktivitas perkuliahan di salah satu universitas terkemuka di kota padang

Selasa, 07 Desember 2010

PRAKATA

Mengalami kebingungan dan kegelisahan dalam menjalani masa kuliah adalah hal yang wajar dan pernah juga saya alami. Tentu saja mudah sekali berpura-pura dan melupakan perasaaan itu sesaat karna punya banyak teman dan hobi. Namun di setiap akhir hari perasaan yang tidak mengenakan pun muncul.
Mau kemana akan saya bawa hidup saya ini ?
Apakah hidup saya akan menyenangkan ?

ada 5 pertanyaan mendasar yang perlu d jawab oleh mahasiswa saat ini agar masa kuliahnya menjadi masa pengasahan diri untuk sebuah kehidupan yang penuh arti :
  • kenapa saya diciptakan?
  • apa kekuatan unuk saya?
  • gimana dunia kerja beroperasi?
  • gimana saya menikmati masa kuliah saya agar cita-cita tercapai?
  • gimana caranya membuat orang tua dan sahabat saya mendukung cita-cita dan bakat saya?
 MENIKMATI MASA KULIAHMU

Masa kuliah adalah masa menikmati pengalaman yang seru dalam membangun kompetensi, karakter, dan rekam jejak. Masa ini bisa sangat menyenangkan, kalau kamu tahu caranya.
 prestasi, kesehatan, dan kebahagiaan berakar dari keterampilan mengelola energi.
-jim loehr & tony schwartz, The Power of Full Enggagment.

jangan biarkan dirimu LOW BATT karna terlalu banyak nongkrong, pacaran, atau malah belajar melulu.
Aktivitas yang berlebihan dan tidak menjaga keseimbangan antara stress dan penyegaran akan membuat kamu merasa hampa, frustasi, dan hidupmu bisa rusak, bagaikan handphone yang batreinya bocor.

cara menikmati masa kuliahmu adalah dengan menyeimbangkan aktivitas hidupmu sehingga energimu terus terisi penuh.
kelolalah energimu.
www.talentainsania.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kesopan dalam argument sangatlah penting.